PERSAMAAN AGAMA BUDDHA DENGAN ILMU PENGETAHUAN
PERSAMAAN AGAMA
BUDDHA DENGAN ILMU PENGETAHUAN
Pada zaman sekarang banyak yang
membandingkan agamanya dengan ilmu pengetahuan. Walaupun sebenarnya ilmu
pengetahuan dangan agama tersebut tidak sama tapi banyak yang merekayasa supaya
ajaran agama tersebut terlihat sama. Banyak ajaran yang mengatakan bumi itu
rata, tapi pada kenyataannya bumi itu bulat. Hal tersebut dibuktikan oleh para
ilmuwan-ilmuwan yang didukung dengan bukti-bukti bahwa bumi itu bulat. Dalam
ajaran agama Buddha kalau di bandingkan dengan ilmu pengetahuan memiliki
kesamaan-kesamaan yang terlihat jelas
apa bila telah mempelajarinya.
Agam Buddha memiliki kesamaan
dalam ilmu pengenatahuan yaitu dalam beberapa bidang. Bahkan sekarang ajaran
agama Buddha yang memiliki kesamaan dengan ilmu pengetahuan semakin jelas
terlihat. Kesamaan antara agama Buddha dengan ilmu pengetahuan yaitu dalam ilmu
fisika. Dalam ilmu fisika zat dianggap terdiri dari proton-proton dan
elektron-elektron. Seperti ajaran agama buddha yaitu mengenai segala sesuatu
terbentuk dari unsur-unsur dan tidak dapat berdiri sendiri. Itu merupakan
ajaran sang Buddha mengenai Anata (segala sesuatu terbentuk dari unsur-unsur).
Masih banyak kesamaan agama Buddha dengan ilmu pengetahuan, yaitu dalam ilmu
pengetahuan menciptakan sebuah alat untuk mencapai tujuan seperti mobil. Mobil
yang sudah digunakan seseorang ketempat tertentu pasti mobil itu akan ditinggal
oleh yang puya. Beitu pula dengan agama Buddha, yaitu agama Buddha mengajarkan
jalan untuk mencapai Nibhana dengan
cara menjalankan jalan tengah berunsul delapan. Apa bila seseorang telah
menjalankan jalan tengah berunsur delapan maka mencapai Nibbana dan tidan akan memekainya lagi karena sudah mencapai. Hal
tersebut seperti mobil yang telah dipakai untuk mencapai tempat tertentu dan
setelah sampai tidak akan dipakai lagi.
Referensi:
Krirthisinghe,
Buddhadasa. 2004. Agama Buddha dan Ilmu
Pengetahuan. Jakarta: Badan Penerbit Buddhis Arya Surya Candra.